Bupati Sanusi Luncurkan Uji Coba Wisata Jip Offroad Segoro Kidul: Petualangan Aman Keluarga di Jalur Pantai Selatan Malang yang Wajib Dicoba
Rute perjalanan yang diujicobakan mencakup perpaduan trek menantang namun aman, mulai dari Pantai Kondang Merak, melintasi JLS ke Pantai Jembatan Panjang